Rumus Vegetasi
Mangrove
a. Kerapatan Jenis dan Kerapatan Jenis Relatif
Kerapatan jenis (Di) yaitu jumlah tegakan jenis ke-i dalam suatu
unit area (English et al., 1994) :
Dimana :
Di = Kerapatan jenis ke - i
ni = Jumlah total individu dari jenis ke - i
A =
Luas area total pengambilan contoh
Menurut English et al.,
(1994), Kerapatan relatif (RDi), yaitu perbandingan antara jumlah
tegakan jenis i (ni) dan total tegakan seluruh jenis (n) :
Dimana :
RDi = Kerapatan Relatif
ni = Jumlah individu jenis ke - i
n
= Jumlah total seluruh
individu
b.
Frekuensi Jenis dan Frekuensi Jenis Relatif
Frekuensi
(Fi) adalah peluang ditemukannya suatu jenis ke-i dalam semua petak
contoh yang dibuat (English et al.,
1994) :
Dimana :
Fi
= Frekuensi jenis ke - i
pi
=
Jumlah petak contoh dimana ditemukan jenis ke - i
p = Jumlah total petak contoh yang dibuat
Menurut English et al., (1994), Frekuensi Relatif (RFi) yaitu
perbandingan antara frekuensi jenis (Fi) dan jumlah frekuensi untuk
seluruh jenis (F) :
Dimana :
RFi = Frekuensi Relatif
Fi = Frekuensi jenis ke - i
F = Jumlah frekuensi untuk seluruh
jenis
c. Penutupan Jenis dan
Penutupan Jenis Relatif
Penutupan jenis (Ci) adalah luas
penutupan jenis ke-i dalam suatu area (English et al., 1994)
Dimana :
Ci = luas penutupan jenis ke - i
DBH adalah diameter pohon
dari jenis ke - i
A =
luas total area pengambilan contoh (plot)
Penutupan Jenis Relatif (RCi) adalah
perbandingan antara luas area penutupan jenis ke-i (Ci) dan total luas area
penutupan untuk seluruh jenis (C) (English et al.,
1994).
Dimana :
Ci = luas area penutupan jenis ke - i
C = luas total area
penutupan seluruh jenis
d. Indeks Nilai Penting
Indeks
nilai penting jenis adalah jumlah nilai kerapatan relatif jenis (RDi),
frekuensi relatif jenis (RFi), penutupan relatif jenis (RCi).
INP
= RDi + RFi
+ RCi
Nilai penting suatu jenis berkisar antara 0% - 300%. Nilai penting ini memberikan suatu gambaran mengenai pengaruh atau peranan
suatu jenis tumbuhan mangrove dalam komunitas mangrove (Bengen, 2000).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar